Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2013

PERINTAH DASAR LINUX

  Perintah Dasar Linux RedHat . Berikut merupakan perintah dasar Linux Redhat, perintah-perintah dibawah ini dikelompokkan sebagai berikut, yaitu Perintah Pengelolaan File, Perintah Editing dan Scripting, Perintah Dokumentasi, Perintah Sistem, Perintah Informasi Sistem, Perintah Arsip dan Pemekaran File, Perintah Utilitas, Perintah Development & Shells. Perintah Pengelolaan File chgrp mengganti grup file chmod mengganti izin untuk file chown mengganti kepemilikan file cp menyalin/copy file dd mengubah dan menyalin file df menampilkan space hardisk du menampilkan penggunaan space untuk direktori file menampilkan type file find mencari file ln membuat link/shortcut ls menampilkan file mkdir membuat direktori mkfifo membuat pipe file mknod membuat file khusus mv mengganti dan memindahkan file rm menghapus file touch mengubah/menambahkan waktu pembuatan file Perintah Editing dan S

Menerapkan Fungsi Periferal dan Instalasi PC

Gambar
Macam-macam Peripheral beserta  fungsinya    kabel ataupun sekarang sudah banyak perangkat peripheral wireless. Peripheral ini bertugas membantu komputer menyelesaikan tugas yang tidak dapat dilakukan oleh hardware yang sudah terpasang didalam casing.    1.Peripheral utama (main peripheral)  Yaitu peralatan yang harus ada dalam mengoperasikan komputer. Contoh periferal utama yaitu: monitor, keyboard dan mouse.  2.Peripheral pendukung (auxillary peripheral) Yaitu peralatan yang tidak mesti ada dalam mengoperasikan komputer tetapi diperlukan untuk kegiatan tertentu. Contohnya yaitu: printer, scanner, modem, web cam dan lain-lain. Sedangkan berdasarkan proses kerjanya dalam mendukung pengoperasian komputer terbagi menjadi: 1.Perangkat masukan (input) Adalah perangkat yang digunakan untuk memasukkan data atau perintah ke dalam komputer. Perangkat tersebut antara lain keyboard, mouse, scanner, digitizer, kamera digital, microphone, dan periferal l